Ragam Konservasi atau Perlindungan "Keanekaragaman Hayati" adalah sebagai berikut:
No
|
Nama Konservasi / Perlindungan
|
Penjelasan
|
1
|
Taman
Nasional
|
Taman Nasional Gunung Leuser |
|
kawasan konvervasi dengan ciri khas tertentu baik didarat maupun
diperairan, seperti Taman Nasional Gunung Leuser di Propinsi Sumut dan NAD.
|
|
Cagar
Alam
|
Cagar Alam Ceding |
|
kawasan suaka alam yang mempunyai ciri khas tumbuhan, satwa dan
ekosistem, yang perkembangannya diserahkan pada alam.
|
3
|
Hutan
Wisata
|
Hutan Wisata Pangandaran |
|
kawasan hutan yang karena keadaan dan sifat wilayahnya perlu dibina dan
dipertahankan sebagai hutan, yang dapat dimanfaatkan bagi kepentingan
pendidikan, konservasi alam, dan rekreasi, misalnya Pangandaran.
|
4
|
Taman
Hutan Raya
|
Taman Hutan Raya P. Sempu Malang |
|
kawasan konservasi alam yang terutamam dimanfaatkan untuk koleksi
tumbuhan dan hewan, yang berguna untuk ilmu pengetahuan, pendidikan,
kebudayaan dan rekreasi, misalnya P. Sempu di Jawa Timur.
|
5
|
Taman
Laut
|
Taman Laut Bunaken |
|
wilayah lautan yang mempunyai ciri khas berupa keindahan alam untuk
melindungi plasma nuftah lautan, misalnya Taman Laut Bunaken di Sulawesi Utara.
|
6
|
Wana
Wisata
|
Wana Wisata Curug Cilember |
|
kawasan hutan sebagai hutan produksi dan obyek wisata hutan.
|
7
|
Hutan
Lindung
|
Hutan Lindung Timponang |
|
hutan alam di daerah pegunungan untuk melindungi lahan agar tidak
tererosi dan mengatur tata air.
|
8
|
Kebun
Raya
|
Kebun Raya Bogor |
|
kumpulan tumbuh-tumbuhan dari berbagai daerah, misalnya Kebun Raya Bogor.
|
Sumber: Istamar, dkk. 2004. Biologi untuk SMA kelas X.
Erlangga. Jakarta. Gambar
dari Google Images
Tidak ada komentar:
Posting Komentar